Pada umumnya kaso kaki dipakai saat acara formal seperti ke
sekolah, kuliah, dan kerja. Namun pada kenyataanya kaos kaki bisa digunakan
untuk aktivitas lain, seperti jalan-jalan, berolahraga, bahkan untuk tidur
namun tidak menggunakan sepatu.
Bagi sebaian orang menggunakan kaos kaki saat tidur adalah
untuk menghindari dingin. Namun ada juga yang menganggap mengunakan kaos kaki
akan menimbulkan bauyang kurang sedap seiring pemakaian sepatu.
Perlu Anda ketahui jika memakai kaos kakibermanfaat untuk
menjaga kesehatan. Berikut fakta menarik tentang kaso kaki yang bisa Anda
ketahui.
- Kaos kaki mampu mencegah kaki retak. Bagi Anda yang memilki terakan di telapak kaki, cobalah Anda menggunakan kaos kaki saat bepergian mengunakan sepatu. Hal ini dipercaya mampu agar kaki tidak terlalu lembab dan menjaga perlindungan kaki.
- Membuat kaki tetap hangat. Bagi Anda yang tinggal di daerah dingin, menggunakan kaos kaki saat tidur adalah pilihan terbaik. Suasana dingin di malam dan pagi hari tentunya tidak nyaman, sehingga menggunakan kaos kaki mampu mencegah kedinginan.
- Mampu menyerap keringat. Apakah Anda mempunyai masalah keringat berlebih? Jika iya Anda disarankan menggunakan kaos kaki saat tidur. Hal ini agar keringat yang keluar akan langsung terserap. Anda juga bisa menggunakan kaos kaki untuk mencegah bau.
Itu lah fakta menarik tentang kaos kaki.
baca juga :
Tidak ada komentar:
Posting Komentar